Formasi CPNS 2015 Yang Dibuka | Informasi Lowongan Kerja Terbaru

Formasi CPNS 2015 Yang Dibuka

,
ADS
Kementerian Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi mauapun Pemerintah Daerah kembali berniat akan membuka lowongan calon pegawai negeri sipil tahun 2015 ini. Moratorium PNS memang sudah diumumkan dan dilaksanakan sejak 1 Januari 2015 hingga lima tahun mendatang. Pemerintah pusat Bapak Jokowi sudah menegaskan bahwa moratorium penerimaan CPNS diadakan sebagai langkah penghematan keuangan negara seperti belanja atau gaji dan biaya sarana dan prasarana untuk PNS. Karena hampir Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) di pusat dan daerah didominasi untuk belanja pegawai dan sisanya untuk pembangunan dan masyarakat kurang mampu. Maka dari itulah pemerintah menerapkan moratorium penerimaan CPNS setiap lima tahun kedepan.  Namun moratorium penerimaan CPNS ini tidaklah meniadakan semua kegiatan rekrutmen pegawai negerisipil baru. Seperti yang dikatakan Bapak Yuddy Chrisnandi selaku Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi. Beliau menuturkan bahwa Kemenpan tetap mengadakan penerimaan CPNS Pusat dan daerah tahun anggaran 2015 secara selektif. Baca juga LOKER Perusahaan BUMN.

Ia juga menambahkan bahwa pemerintah masih membutuhkan beberapa tenaga yang masih dirasa kekurangan, Beberapa formasi tersebut masih dibuka secara selektif meliputitenaga guru, pengajar, tenaga medis (dokter), penyulu pertanian dan tenaga teknis fungsional. Namun untuk formasi tenaga adminsitrasi tidak akan dibuka sebab Untuk itulah pemerintah menerapkan moratorium Penerimaan CPNS untuk sejumlah posisi teknis administrasi maupun yang lainnya. 

Untuk itu bagi yang belum memiliki nasib mujur dalam Penerimaan CPNS Tahun lalu, inilah kesempatan untuk berjuang kembali dalam meraih kesuksesan pada rekrutmen Aparatur sipil negara yang kembali digelar tahun ini. Pelajarin dan taklukkan semua ciri ciri soal pembahasan CPNS mulai dari Soal TKD, TKB, TKW, dan lainnya dengan sistem CAT terbaru. Semoga informasi tentang FormasiCPNS 2015 Yang Dibuka ini dapat bermanfaat, jadi persiapkan diri anda agar menjadi yang terpilih dan semoga berhasil....
LOKER Terbaru